VERIFIKASI DAN VALIDASI NUPTK TAHUN 2013

VERIFIKASI DAN VALIDASI NUPTK TAHUN 2013 - Berkaitan dengan Verifikasi dan Validasi Ulang Tahun 2013 ada beberapa Langkah yang harus dilakukan oleh PTK dan Operator. Baik itu Operator Sekolah, Operator Sekolah ditingkat Kecamatan, maupun Operator Kabupaten. Semua saling berkaitan satu sama yang lain, oleh karena itu langkah-langkah berikut tidak boleh dilewatkan karena akan mengganggu Kinerja yang lainnya.

  1. Cara Aktivasi Akun PTK atau Akun Sekolah di PADAMU NEGERI
  2. Cara Entri Formulir A01 di Akun Sekolah
  3. Cara Edit Data Dasar Jika Ada Kesalahan Saat Entri Formulir A01
  4. Cara Mengisi EDS dan Data Rinci oleh PTK
  5. Cara Pengajuan VerVal NUPTK Level 2 oleh PTK
  6. Cara Cetak Pakta Integritas Oleh Admin Sekolah
  7. Cara Pengajuan Pakta Integritas S08 untuk mendapatkan Bintang 4
Sebenarnya banyak yang perlu dibagikan tentang Verifikasi dan Validasi NUPTK Tahun 2013, namun sementara hanya itu yang dapat saya sampaikan.